Ternyata beberapa karakter pemain dalam Film Pendek "Tilik" ini cocok dengan karakter beberapa zodiak, loh.
Siapa nih kira-kira yang sifatnya mirip banget sama beberapa pemain dalam Film Tilik?
Berikut, karakter zodiak berdasarkan pemain Film Tilik menurut Godvin:
Baca Juga: Ramalan Kehidupan Cinta Zodiak Bulan Ini, Ada yang akan Bertemu dengan Orang Baru!
1. Bu Tejo - Aries
Karakter yang tidak mudah percaya dengan orang lain.
Aries memiliki sifat yang provokatif dan tidak ragu untuk mengungkapkan isi pikiran mereka.
Akan tetapi, di balik sifatnya yang agresif, Aries adalah sosok yang mampu menenangkan dan memotivasi orang terdekatnya yang bersusah hati.
Baca Juga: Kisah Godvin, Awalnya Cuek pada Zodiak tapi Kini Jadi Astrologer