Cemas Tak Kunjung Dapat Momongan Selama 10 Tahun Nikah, Zaskia Sungkar: Ini Udah Limit, Mau Sampai Kapan?

By Ratih, Sabtu, 5 September 2020 | 12:31 WIB
Tak Kunjung Dapat Momongan Selama 10 Tahun Nikah, Zaskia Sungkar: Ini Udah Limit, Mau Sampai Kapan? (dok. Instagram/zaskiasungkar15)

Hal itu diungkapkan Irwansyah dan Zaskia Sungkar, di sana keduanya merasa kurang ditangani dengan maksimal dan peraturannya yang cukup ribet.

Namun, saat keduanya hendak memutuskan kembali ke Belanda, kini justru diterpa dengan adanya Covid-19.

Ya, sampai kini kesabaran pasangan tersebut untuk mendapatkan buah hati masih terus diuji.

Kita doakan saja semoga pasangan Irwansyah dan Zaskia Sungkar segera diberikan momongan atas doa dan ikhtiar terbaiknya itu.

Baca Juga: Bagikan Cerita Perjalanan Selama Jalani Program Kehamilan, Zaskia Sungkar Kedapatan Pegang Test Pack, Apa Hasilnya?

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)

Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul Air Mata Sudah Habis untuk Perjuangkan Dua Garis Biru, Zaskia Sungkar dan Irwansyah Pasrah 10 Tahun Nikah Diuji Tanpa Momongan: Ini Sudah Limit, Mau Sampai Kapan?