"Halo? Lagi ngapain?" tanya Indra Priawan terlebih dahulu.
"Lagi nunggu hujan sebelum take," jawab Nikita Willy.
Indra kemudian terang-terangan meminta sang istri untuk pulang tepat waktu.
"Pulang jam berapa?" tanya Indra lagi.
"Jam 10 kan kata kamu," sahut Nikita.
"Cepetan pulang ya kalau bisa. Soalnya masa baru 3 hari jadi istri udah ditinggal-tinggal suaminya," ungkap Indra.
Indra Priawan saat menghubungi Nikita Willy (YouTube Nikita Willy Official)