Makin Pintar Atur Uang Saat Pandemi, Hindari Beli 4 Barang Ini

By Dionysia Mayang Rintani,Presi, Selasa, 10 November 2020 | 20:02 WIB
4 barang yang tak perlu kita beli saat pandemi (ilustrasi) (istock)

 

"Sebagian besar filter udara tidak memiliki kekhususan mikron untuk benar-benar membunuh virus sehingga filter udara tidak akan membantu," katanya. 

Nah, sebaiknya hindari panic buying dan beli barang sesuai kebutuhan kita saja, ya.

Selain itu, terus terapkan protokol kesehatan dalam aktivitas sehari-hari, apalagi bila kita harus beraktivitas di luar rumah.

Baca Juga: Di Masa Pandemi Covid-19, Sunat Anak di Rumah Lebih Nyaman dan Aman dengan Metode Klem

Jangan sampai kita abai, karena bisa membahayakan keluarga kita di rumah.

Jadi, #IngatPesanIbu dan terapkan 3M yaitu memakai masker, menjaga jarak dan menghindari kerumunan, serta mencuci tangan dengan sabun, ya!

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)