Blak-blakan Soal Hubungannya dengan Lesty Kejora, Rizky Billar: Realistislah, Cinta Itu Butuh Proses!

By Nadia Fairuz Ikbar, Selasa, 24 November 2020 | 09:05 WIB
Blak-blakan Soal Hubungannya dengan Lesty Kejora, Rizky Billar: Realistislah, Cinta Itu Butuh Proses! (Kolase Tribun)

Hal tersebut Rizky Billar ungkapkan saat menjadi bintang tamu di kanal YouTube ITIKK Family pada Jumat (20/11).

Pasangan selebriti Tya Ariestya dan Irfan Ratinggang mulanya membahas kedekatan Rizky Billar dengan pedangdut Lesti Kejora.

Irfan Ratinggang ingin tahu sudah berapa lama Rizky Billar mengenal sosok Lesti Kejora.

Baca Juga: Emosi Dengar Lesty Kejora Alami Pelecehan Seksual, Rizky Billar: Getok Pake Mikrofon

"Sekarang sudah berapa lama kenal?" tanya Irfan Ratinggang.

Rizky Billar pun menjelaskan bahwa kedekatannya dengan Lesi Kejora sudah memasuki bulan keempat.

"Sudah hampir 4 bulan, ya makin dekatlah," ujar Rizky Billar.

Baca Juga: Berita Terpopuler: Rizky Billar Beli Rumah di Dekat Kediaman Lesty Kejora hingga Biodata Glenca Chysara, Pemeran Elsa dalam Sinetron Ikatan Cinta