Ulang Tahun, Shopee Gelar Promo 12.12 Birthday Sale dan Pamer Inovasi

By Yunus, Selasa, 24 November 2020 | 11:46 WIB
Menjelang hari ulang tahunnya, Shopee menggelar promo harbolnas Shopee 12.12 Birthday Sale dan pamerkan inovasinya. ()

Selain itu, Shopee juga mencatat lebih dari 310 juta transaksi pada kuartal ketiga tahun ini, dengan rata-rata 3,4 juta transaksi per hari.

Bahkan, pada Shopee 11.11 Big Sale, toko ini berhasil menjual lebih dari 200 juta produk.

Makanya, pada harbolnas nanti, Shopee menggelar promo Shopee 12.12 Birthday Sale, di antaranya dengan COD gratis ongkir tanpa minimum transaksi, Tanam Pohon Tabungan dengan perolehan koin 2 kali lipat, dan Flash Sale Rp12.000.

Baca Juga: Sebelum Menyesal, Ini 5 Cara Pintar Atur Uang untuk Hadapi Resesi

Jadi jangan sampai terlewat memanfaatkan promo Shopee 12.12 Birthday Sale.

Manfaatkan juga belanja cerdas dengan Shopee, sehingga bisa dapatkan barang yang dibutuhkan dengan harga spesial.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store(*)