Benarkah Penyakit Pneumonia Hanya Muncul Jika Terjangkit Virus Corona?

By Maria Ermilinda Hayon, Sabtu, 5 Desember 2020 | 08:00 WIB
Ilustrasi - Infeksi Covid-10 yang sudah menjadi pneumonia. (Kompas.com)

NOVA.id - Virus corona (2019-nCov) adalah virus yang menyerang sistem pernapasan manusia.

Virus yang menyebabkan penyakit Covid-19 yang hingga kini masih menjadi pandemi yang melanda dunia.

Melalui protokol kesehatan, kita sendiri dianjurkan untuk melakukan 3M dan #ingatpesanibu untuk memakai masker, menjaga jarak dan menghindari kerumunan, serta mencuci tangan dengan sabun.

 Baca Juga: Angka Kematian Akibat Pneumonia pada Anak Tinggi, Ini Cara Mencegahnya

Jika tidak mematuhi protokol kesehatan, maka risiko kita terjangkit virus akan semakin tinggi.

Gejalanya bisa muncul ringan mulai dari sakit kepala, batuk, sakit tenggorokan, demam, napas berat, sesak napas, hingga menyebabkan pneumonia.

Nah, soal penyakit pneumonia ini, apakah selalu disebabkan oleh virus corona?

 Baca Juga: 2 Tanda Anak Alami Pneumonia, Radang Paru-Paru yang Bisa Picu Kematian