Atasi Gigi Kuning Hanya dengan Kulit Jeruk, Coba Yuk di Rumah!

By Widyastuti, Senin, 18 Januari 2021 | 16:07 WIB
Gigi putih dengan bahan alami (Fashion Encounter)

NOVA.id - Miliki gigi putih dan sehat tentu jadi impian banyak orang. 

Lantaran gigi yang menguning memang sangat mengganggu penampilan. 

Gigi kuning sangat mempengaruhi penampilan kita. Gigi kuning juga akan membuat keseharian kita tidak percaya diri.

Baca Juga: Waspada! 5 Kesalahan Ini Sering Kita Lakukan dan Ternyata Bisa Membahayakan Rambut

Menguningnya gigi dapat disebabkan oleh faktor penuaan, keturunan, kebersihan gigi yang buruk, konsumsi kopi, teh, tembakau bahkan rokok yang berlebih.

Selain itu, antibiotik dosis tinggi, kondisi iklim, infeksi, dan metabolisme yang tidak tepat dapat berkontribusi pada perubahan warna gigi.

Seringkali orang mencari perawatan profesional untuk menghilangkan semburat kuning dari gigi mereka.

Baca Juga: Berhenti Gunakan Pakaian Baru Sebelum Dicuci, Ini Bahaya yang akan Mengintai