Cara Menyamarkan Jerawat dengan Makeup, Begini Langkah-langkahnya

By Ratih, Minggu, 31 Januari 2021 | 21:00 WIB
Jerawat Merah Bikin Nggak Percaya Diri? Bisa Diakali dengan Trik Makeup Ini (Freepik)

NOVA.id - Jerawat adalah salah satu masalah wajah yang paling mengganggu.

Selain seringkali menyebabkan rasa sakit, jerawat juga menimbulkan bekas yang cukup sulit hilang.

Saat jerawat memerah, sebagian dari kita merasa tidak percaya diri saat keluar rumah.

Baca Juga: Jerawat Membandel? Hempas dengan Cara Mengatasi Jerawat ala Beauty Date 2020!

Alhasil, kita harus pintar-pintar menutupinya dengan makeup.

Sayangnya, jerawat bandel ini terhitung susah untuk ditutupi.

Lalu bagaimana solusinya?

Mengutip Women Health Magazine, ada beberapa langkah yang bisa ditiru Sahabat NOVA. Ini dia caranya!

Baca Juga: Menjelang Beauty Date 2020, Ketahui Bahan Skincare Apa Saja yang Wajib Dihindari Bumil Selama Mengandung!