5 Trik Pintar Atur Uang untuk Membeli Skincare agar Dompet Tak Jebol

By Maria Ermilinda Hayon, Minggu, 31 Januari 2021 | 22:00 WIB
Boros Belanja Produk Skincare? Ikuti 5 Cara Pintar Hemat Ini Saja! (Istock )

2. Pakai Skincare Basic

Berapa banyak produk dalam satu rangkaian skincare yang kita pakai setiap hari?

Belum lagi rangkaian skincare pagi dan malam hari berbeda, kan? Tentu ini bisa menguras banyak biaya.

Baca Juga: Wah, Ternyata Arisan Emas Bisa Mulai dari 1 Gram Saja, lo!

Untuk menekan biaya, cobalah kurangi rangkaian produk skincare kita.

Misalnya, jika selama ini kita memakai 12 langkah skincare ala Korea, coba pilih lagi skincare mana yang benar-benar penting dan sesuai dengan kebutuhan kulit kita.

Bisa jadi, ternyata kita hanya butuh 6 langkah saja.

Baca Juga: Catat, Mulai 1 Juli Alat Transaksi Non Tunai Wajib Pakai Pin