6 Tips Pintar Atur Uang agar Bisa Hemat Belanja Perabot Rumah Tangga

By Presi, Kamis, 4 Februari 2021 | 22:00 WIB
6 Tips Pintar Atur Uang agar Bisa Hemat Belanja Perabot Rumah Tangga (istock)

2. Utamakan beli barang yang dibutuhkan

Tak ada salahnya jika kita membeli perabot dengan kualitas baik jika barang tersebut digunakan jangka panjang dan dibutuhkan.

Biasanya, perabot yang menjadi prioritas di antaranya kulkas, kompor, peralatan masak standar, tempat tidur, kasur, lemari baju, berbagai meja pelengkap, dan kursi.

Baca Juga: 5 Ide Kado Dekorasi Rumah Sambut Tahun Baru 2021 untuk Keluarga

3. Tak masalah beli perabot bekas

Tak masalah kita membeli perabot bekas berupa kursi, meja, lemari, rak, dan perabot non-elektronik lainnya.

Yang perlu diingat adalah perabot tersebut harus masih bagus dan layak pakai.

Ini juga bisa menghemat pengeluaran dengan tidak membeli yang baru dengan harga yang lebih mahal.

Baca Juga: Punya Usaha? Ini Cara Gampang Lengkapi Perabot Usaha dari Ikea