5 Tips Ini Bisa Membuat Kita Dapat Dipercaya oleh Orang Lain, Salah Satunya Melalui Kontak Mata

By Widyastuti, Senin, 15 Februari 2021 | 07:04 WIB
Tips membangun rasa percaya (Winggi)

4. Jangan mendorong orang untuk mempercayai kita

Mempercayai seseorang merupakan wacana alami.

Biarkan hal-hal terjadi dengan sendirinya.

Jika kita memaksa seseorang untuk berbagi sesuatu dengan kita maka itu akan menunjukkan bahwa kita sedang melintasi batas-batasnya.

Baca Juga: Mantan Istrinya Gagal Dinikahi Adit Jayusman, Enji Baskoro Beri Pesan Ini untuk Ayu Ting Ting

5. Beri waktu

Kepercayaan tidak muncul dalam semalam, pastinya butuh waktu.

Jadi, jika kita ingin seseorang mempercayai kita, berikan dia waktu.

Hanya dengan begitu kita akan bisa mendapatkan kepercayaan dari seseorang. (*)