Jawaban Raffi Ahmad Soal Keinginan Berselingkuh Dianalisis Pakar Mikro Ekspresi dan Begini Hasilnya

By Alsabrina, Kamis, 4 Maret 2021 | 13:07 WIB
Raffi Ahmad (Tangkap Layar YouTube Okay Bos)

Baru-baru ini, Raffi ditanya mengenai keinginan untuk beselingkuh.

Melansir kanal Youtube TRANS7 OFFCIAL pada Kamis (4/3/2021), Raffi yang menjadi host acara tersebut justru ditanya mengenai perselingkuhan, untuk dianalisis oleh pakar mikro ekspresi.

"Dulu ya pak, awal-awal pernikahan wajar aja pak. Namanya juga belum matang, " kata Raffi.

Baca Juga: Isyaratkan Dirinya Pernah Selingkuhi Nagita Slavina, Raffi Ahmad Taubat dan Ingin Jadi Lebih Baik Gegara Lihat Sang Istri Lakukan Ini Untuknya

Sultan Andara ini juga mengatakan bahwa adanya Nagita dan Rafathar merupakan kebaikan baginya.

"Ya Allah saya dipertemukan sama Nagita dan ada anak Rafathar itu untuk kebaikan saya," lanjutnya.

Jawaban Raffi Ahmad pun di analisis oleh pakar mikro ekspresi.

Baca Juga: Rela Rogoh Kocek, Raffi Ahmad Berikan Kado Ulang Tahun Cincin Rp3 Miliar untuk Nagita Slavina