Hal ini lah yang membuat Dwihanda tertarik untuk menjadi salah satu owner dari ACIHUY.
“Konsep ACIHUY memberikan kesan next level dalam mengonsumsi jajanan berbahan dasar aci, sehingga aku tertarik untuk menjadi partner bisnis Bang Arief untuk mengembangkan bisnis ini,"
"Program kemitraan ACIHUY ini merupakan suatu solusi bagi masyarakat yang ingin memulai bisnis F&B tetapi masih ragu untuk terjun langsung atau modalnya cukup terbatas, tenang saja disini akan dibimbing oleh ahlinya,” tambah Dwi Handa.
Baca Juga: Rekomendasi Bisnis Kuliner yang Bikin Kita Produktif dan Untung Besar
ACIHUY hadir dengan program investasi kemitraan yang mampu membantu para calon mitra untuk menjalankan bisnis kuliner namun terkendala oleh modal.
Jadi, siapapun dan dengan latar belakang apapun semua nya bisa menjadi mitra bisnis ACIHUY.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)