Ingin ke Masjid Al Aqsa, Via Vallen Harus Lakukan Ini agar Bisa Masuk ke Palestina

By Alsabrina, Selasa, 18 Mei 2021 | 06:30 WIB
Via Vallen ceritakan pengalamannya saat pergi ke Palestina (kolase instagram/viavallen & twitter/@baeareum11)

Tatapan mata para tentara Israel terus memantau dan mengawasi gerak-gerak siapa saja yang lalu lalang di jalanan.

Dan kondisi dan situasi yang sama tetap dia rasakan sesampai di Palestina.

Aura keprihatinan menyeruak dari wajah-wajah yang dihantui kecemasan melakukan aktivitas di tanah kelahiran sendiri.

Baca Juga: 5 Fakta Tentang Baraa Masoud, Seorang Hafiz Quran dari Palestina yang Diangkat Anak oleh Indadari Mantan Istri Caisar

"Sesampainya di Palestina, setiap malam suasananya sunyi banget.

Sampe terdengar suara tembakan di sekitar hotel. Bahkan mau ibadah ke Masjid Al Aqsa harus ngeri karena ngelewatin tentara Israel di sekitar masjid," lanjutnya.

Yang paling memilukan bagi Via Vallen adalah momen ketika ia akan menyumbangkan Al-Quran kepada anak-anak di Palestina.

Baca Juga: Terharu, Gemuruh Tepuk Tangan Membahana Ketika Kontingen Ini Lewat