Kita bisa mendapatkan produk wine tersebut di Holywines, retailer minuman golongan B.
Tak hanya wine lokal dan impor, Holywines juga menyediakan aneka pilihan soju baik impor maupun lokal.
“Untuk perbedaan antara wine atau soju lokal dengan impor sendiri tentu pada pilihan brand dan harga. Sementara untuk kualitas, produk wine lokal sebetulnya tak kalah dengan produk wine impor,” jelas Susi Susanti, owner Holywines.
Baca Juga: Siap-Siap Diterjang Pasangan di Ranjang, 5 Makanan Ini Buat Gairah Bercinta Melonjak!
Namun, Susan menjelaskan, setiap orang bisa memilih sesuai selera masing-masing.
Untuk wine, ada yang lebih menyukai wine lokal tetapi tak sedikit pula yang menyukai wine impor.
Sementara soju impor lebih diminati karena rasanya yang lebih smooth.
Baca Juga: Kandungan Antioksidan Buah Delima Melebihi Teh Hijau