Cek Kecocokan Pasangan Melalui Zodiaknya, Leo Serasi dengan Sagitarius

By Widyastuti, Jumat, 4 Juni 2021 | 14:29 WIB
Pasangan yang cocok untuk setiap zodiak. (Deagreez)

6. Virgo

Selalu membutuhkan dukungan dan perhatian, Virgo akan sangat pas kalau jalan bersama Taurus yang secara alami punya hubungan emosional.

Bisa juga dengan Capricorn yang membuat kita merasa nyaman dan teratur.

7. Libra

Cerdas dan menarik, Libra kerap mencari pasangan yang sama-sama bisa menikmati waktu serta obrolan yang menyenangkan.

Libra bisa nyambung dengan Sagitarius yang kreatif atau Gemini yang komunikatif.  

Baca Juga: Anak Aa Gym Bongkar Tabiat Asli Ayahnya kepada Teh Ninih: Barangkali 15 Tahun Belum Cukup untuk Menyiksamu

8. Scorpio

Mengapa harus menghindari orang yang kita kenal dengan baik? Scorpio sangat mengenali dirinya sendiri dan pasangan yang cocok dengannya adalah sesama Scorpio karena sama-sama loyal dan sensitif.

Di luar itu, Scorpio bisa cocok dengan Pisces dan Cancer karena kesamaan pandangan.

 Baca Juga: Jangan Dibuang, Kulit Semangka Ternyata Punya 4 Manfaat Penting Ini