Cara Investasi Emas Online untuk Pemula, Cukup Ingat 5 Hal Ini!

By Presi, Rabu, 9 Juni 2021 | 07:30 WIB
Ilustrasi emas (Photo by Michael Steinberg from Pexels)

NOVA.id - Emas merupakan salah satu investasi yang diminati banyak orang karena harganya yang terus naik, minim risiko, mudah diuangkan.

Selain itu, jika kita melakukan invenstasi emas online, kita tak perlu pusing soal tempat penyimpanan emas.

Pasalnya, perusahaan tempat kita berinvestasi sudah memiliki brankas khusus, sehingga kita tak perlu menyediakan tempat khusus di rumah karena rawan dicuri.

Baca Juga: Tips Investasi Emas Online untuk Generasi Milenial, Pasti Makin Cuan!

Bagi Sahabat NOVA yang masih pemula atau baru berniat melakukan investasi emas, ada baiknya tetap memahami terlebih dahulu investasi logam mulia tersebut.

Dikutip dari Kompas.com, D'Gold Father & CEO gudangemas.com Herru Wijayadie membagikan tips investasi emas bagi pemula.

Yuk, simak!

Baca Juga: Gandeng Pegadaian, Begini Cara Investasi Emas Online Lewat LinkAja