Seperti memiliki pemikiran yang sama, Afgan juga sempat mengaku tak ada agenda menikah di hidupnya saat ini.
Hal ini diungkap sendiri oleh Afgan di depan Anya Geraldine di YouTube WAW Entertaintment yang diunggah pada (01/04).
"Kalo aku ngerasa kayak aku lebih suka, dengan relationship dulu enggak work out, berarti aku punya emotional baggage dalam diri aku yang harus fix gitu," tutur Afgan.
"Enggak harus punya relationship komit, yang harus nikah atau yang bener-bener ngoyo jadi aku lebih punya waktu untuk ngebenerin diri aku. Aku tipe orang yang gitu," lanjutnya.
"Kalau dekat (sama Rossa), iya selalu dekat. Kalau nikah enggak tahu, kayaknya enggak ada di agenda saat ini," pungkasnya.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)