Tips Mudah Menghilangkan Bau Kaki yang Mengganggu, Dijamin Ampuh!

By Ratih, Minggu, 4 Juli 2021 | 21:03 WIB
Ilustrasi kaki bau (AndreyPopov)

5. Hindari menggunakan sepatu yang sama setiap hari. Setelah salah satu sepatu digunakan, jemur di bawah terik matahari. Gunakan lagi setelah sol atau bagian dalam sepatu benar-benar kering.

6. Pilih kaus kaki yang dapat menyerap kelembapan. Hindari kaus kaki tebal seperti kaus kaki olahraga karena bisa membuat telapak kaki berkeringat.

7. Jika ada opsi bebas mengenakan alas kaki, gunakan alas kaki terbuka seperti sandal. Bila tidak memungkinkan, pilih sepatu yang punya banyak pori-pori sehingga bagian dalam kaki tidak lembap.

8. Jangan menggunakan sepatu yang kelewat ketat karena bisa membuat kaki semakin lembap.

Baca Juga: Tips Masak Cepat untuk Pemula: Begini Cara Memilih Ikan Salmon Segar

9. Oleskan kapas yang sudah diberi sedikit cairan alkohol ke bagian telapak kaki setiap malam menjelang tidur. Ini bisa membantu mengeringkan kaki. Tapi, hindari cara ini apabila telapak kaki pecah-pecah.

10. Gunakan semprotan antijamur, bedak kaki, antiperspiran, atau deodoran khusus kaki sebelum menggunakan kaos kaki dan sepatu.

11. Pakai sol deodoran khusus untuk sepatu.

12. Rendam kaki dengan air yang sudah diberi sedikit cuka atau listerin.

Baca Juga: Aroma Parfum Mobil yang Harus Dihindari agar Kita Fokus Berkendara

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)