1. Denny Darko Terawang Ayah Ayu Ting Ting: Sering Banget Blunder
Kehidupan Ayu Ting Ting tak ada habisnya untuk dibicarakan jagat maya.
Tak hanya dirinya, Abdul Rozak sang ayah juga selalu disorot.
Ucapannya soal Ayu Ting Ting kerap menuai kontroversi.
Denny Darko sang ahli tarot ikut menyoroti keluarga sang artis.
Hal itu diungkapkan dalam kanal YouTube Denny Darko pada Senin (28/06).
Denny Darko ngaku melihat kepolosan dari suami Umi Kalsum.
Baca Juga: Denny Darko Terawang Ayah Ayu Ting Ting: Sering Banget Blunder