NOVA.id - Perempuan zaman dahulu telah terbiasa melakukan berbagai perawatan dengan berbagai cara yang tidak memiliki efek samping lo
Mengutip dari Health and Beauty Hints yang ditulis oleh Margaret Mixter pada 1910, ada rangkaian tips kecantikan perempuan zaman lampau.
Dalam buku tersebut terdapat beberapa foto hitam putih, yang menampilkan seorang perempuan mengenakan gaun tidur tengah memijat lehernya, sebagai ilustrasi untuk mengatasi proses penuaan.
Baca Juga: Punya Wajah Mulus Cetar, Syahrini Sebut Tak Suka Pakai Skincare Ini Sedangkan, perawatan kecantikan perempuan Indonesia tempo dulu cenderung menggunakan berbagai bahan alami yang kaya akan manfaat.
Itulah sebabnya cara merawat tubuh agar cantik dari perempuan tempo dulu masih dipertahankan karena kealamiannya lebih terjamin.
Apakah Sahabat NOVA tertarik mencobanya? Berikut uraian perawatan kecantikan ala perempuan Indonesia tempo dulu.
Baca Juga: Rekomendasi Primer Lokal Agar Makeup Tahan Lama, Yuk Pilih Lokal Aja!