Meski begitu, untuk pemilihan yang terbaik dari dua produk tersebut hal ini bergantung pada produk mana yang disukai dan sesuaikan dengan kebutuhan.
Sebab, keduanya sama-sama memiliki kandungan SPF yang dapat bantu melindungi kulit, dan American Academy of Dermatology menyarankan untuk menggunakan kadar SPF minimal 30 yang dapat bantu menghalangi 97% kulit dari sinar UVB.
Perlu diketahui, setinggi apa pun kadar SPF pada produk sun protection yang kita gunakan, tidak dapat bantu 100% melindungi kulit dari paparan sinar UV.
Nah, sudah enggak bingung lagi ya perbedaan antara sunscreen dan sunblock? Jadi, Sahabat NOVA mau pakai yang mana, nih?
Baca Juga: Rekomendasi Sunscreen Lokal Berbahan Dasar Air yang Tak Bikin Lengket
Artikel ini telah tayang di Parapuan.co dengan judul Sunscreen vs Sunblock, Memiliki Fungsi Melindungi Kulit Tapi Apa Perbedaannya?
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)