Dijamu Indra Lesmana, Ini Momen Ulang Tahun Sophia Latjuba yang Ke-51

By Ratih, Senin, 9 Agustus 2021 | 18:02 WIB
Sophia Latjuba dan Indra Lesmana (kolase Sajian Sedap)

NOVA.id - Sophia Latjuba berhasil memikat banyak orang karena parasnya yang awet muda di usia 50 tahun.

Kehidupan pribadi mantan Ariel NOAH ini pun tak lepas dari sorotan warganet.

Meski tak lagi aktif di layar kaca, Sophia kerap membagikan kegiatannya di sosial media.

Baca Juga: Kompak, Luna Maya dan Sophia Latjuba Ungkap Bagian Tubuh Pria yang Paling Disukai

Seperti yang diunggah di Instagramnya pada Minggu (08/08) kemarin.

Tepat pada 8 Agustus, Sophia merayakan ulang tahunnya yang ke-51.

Siapa sangka, produser film Mira Lesmana yang juga mantan saudara ipar Sophia merayakan pertambahan umurnya juga.

Baca Juga: Kerap Gagal dalam Percintaan, Luna Maya Belajar Hal Penting Ini