Ingin Dapur Rapi? Ini 5 Tips Menata Ruang Penyimpanan Dapur

By Septirini Sekar Nusantari, Jumat, 20 Agustus 2021 | 08:00 WIB
Ingin Dapur Rapi? Ini 5 Tips Menata Ruang Penyimpanan Dapur (artursfoto)

Mereka menerapkannya di dapur.

Dalam aturan ini, kita harus fokus pada hal-hal yang dianggap paling penting.

“Jika kita memaksimalkan sampai 100 persen, rasanya tidak akan nyaman. Jika semua penyimpanan menampung sampai 100 persen, kita akan kesulitan membuka laci,” kata Teplin.

Baca Juga: Tanpa Pendingin Ruangan, Ini Cara Buat Rumah Tetap Bisa Sejuk

Kita harus menyisakan ruang loggar untuk perlengkapan kita.

4. Hindari banyak barang di atas meja dapur

Di bagian atas meja dapur sebaiknya jangan terlalu padat oleh barang.

Baca Juga: Tahapan dan Cara Membersihkan Sampah Dapur Agar Bebas dari Kuman