Lama Waktu Penyembuhan Penyakit Demam Berdarah Dengue atau DBD

By Septirini Sekar Nusantari, Minggu, 22 Agustus 2021 | 08:00 WIB
Lama Waktu Penyembuhan Penyakit Demam Berdarah Dengue atau DBD (primeimages)

Namun, tidak jarang lamanya penyembuhan juga bisa karena bradikardia.

Bradikardia adalah kondisi saat denyut jantung melambat, biasanya di bawah 60 denyut per menit pada orang dewasa.

Selain itu juga bisa karena pasien mengalami komplikasi. 

Baca Juga: Kasus Demam Berdarah Naik di Tengah Pandemi, Kenali Gejalanya

Secara umum penyembuhan DBD biasanya memakan waktu tidak lebih dari satu minggu. 

Melansir buku Demam Berdarah (2004) oleh Dr. Hindra I. Satari, Sp. A (K) dan Mila Meiliasari, virus dengue ada di tubuh penderita selama satu sampai dua hari sebelum demam.

Virus kemudian bertahan sejak hari pertama.

Baca Juga: Selain Jus Jambu Biji, 4 Bahan Alami Ini Juga Terbukti Bisa Membantu Penyembuhan Demam Berdarah

Sehingga, jika ditotal waktu perjalanan penyakit DBD dari terinfeksi sampai sembuh umumnya berlangsung kurang dari satu minggu.

Kesembuhan pasien DBD dapat dilihat dari beberapa ciri.

Ciri-cirinya seperti nafsu makan yang bertambah dan dilihat dari jumlah trombosit dalam darah.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)