Hati-Hati, Ini 5 Bahaya Terlalu Sering Melakukan Hubungan Intim

By Presi, Minggu, 22 Agustus 2021 | 22:18 WIB
Ilustrasi Bahaya Terlalu Sering Melakukan Hubungan Intim (istock)

 

5. Mr. P lecet dan nyeri

Risiko keseringan berhubungan intim juga dirasakan oleh pria.

Mereka akan mengalami Mr. P yang bengkak, lecet, dan nyeri.

Bahkan, bisa juga mengalami kesulitan buang air kecil.

Baca Juga: Ingin Cepat Hamil? Lakukan 6 Posisi Ini Saat Berhubungan Intim

Kapan harus ke dokter?

Ada bebera efek samping dari terlalu sering bercinta yang perlu penanganan medis.

Apabila Sahabat NOVA mengalami keluarnya cairan yang tidak normal, perdarahan yang tidak biasa atau terus-menerus, robekan, nyeri saat buang air kecil, atau nyeri vulva yang terus-menerus, periksakanlah diri ke dokter.

Sementara itu, jika kondisi tersebut tidak terjadi tetapi kita merasa sudah berlebihan, cobalah ambil jeda satu atau dua hari.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)