Vaksin Covid-19 Saat Menstruasi? Ini yang Harus Diperhatikan

By Ratih, Rabu, 25 Agustus 2021 | 12:16 WIB
Ilustrasi nyeri haid (iStockphoto/Jomkwan)

Hal yang tidak boleh dilakukan:

1. Mengabaikan nasihat, petunjuk, atau larangan dokter yang berkaitan dengan penyakit penyerta atau komorbid

2. Mendatangi tempat pemberian vaksin Covid-19 dalam kondisi tidak sehat

3. Menekan, memijat, atau menggosok area bekas suntikan vaksin

4. Menerima jenis vaksin yang berbeda dengan dosis yang pertama

5. Mengabaikan protokol kesehatan setelah vaksinasi

Baca Juga: Mitos Vaksin Covid-19 Banyak Beredar, Ini Penjelasan dari Ahli

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)