Rizky Billar Sedang Berduka, Suami Lesti Kejora: Bunda Selalu Sebut Nama Saya

By Presi, Kamis, 26 Agustus 2021 | 12:34 WIB
Lihat Harga Tas Seserahan Akad Nikah Rizky Billar, Netizen; Menggigil (instgaram @rizkybillar)

NOVA.id - Aktor Rizky Billar kini tengah berduka. Rizky Billar baru saja kehilangan sosok berjasa dalam rangkaian acara pernikahannya dengan Lesti Kejora.

Diketahui, sosok itu adalah penyanyi senior Elly Kasim.

Elly Kasim menjadi sosok di balik layar acara adat Rizky Billar, salah satunya saat Balacuik Malapeh Bujang.

Baca Juga: Ada Bahaya Menikah di Bulan Suro, Denny Darko Terawang Rumah Tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar

Dikutip dari TribunWow, Elly Kasim sempat ambruk dan harus dilarikan ke rumah sakit ketika prosesi adat dijalankan.

Melansir kanal YouTube Raja TV, Rabu (25/08), Rizky Billar mengungkapkan rasa kehilangannya.

Pada kesempatan itu, Rizky Billar mengaku baru dua kali bertemu dan ia terkesan dengan antusiasme perempuan 76 tahun itu.

Baca Juga: Paranormal Ki Kusumo Soroti Pernikahan Lesti Kejora dan Rizky Billar yang Dilakukan di Bulan Suro, Singgung akan Banyak Masalah