6 Tips agar Bulan Madu Menyenangkan, Dijamin Hubungan Intim Makin Romantis

By Widyastuti, Minggu, 29 Agustus 2021 | 08:02 WIB
Ilustrasi - bulan madu bersama pasangan (interstid)

3. Perjelas apa yang kamu inginkan

"Komunikasi merupakan kunci dari seks yang sehat," kaa Ramani.

Honeymoon terkadang dikonsep sebagai liburan yang 'berfokus pada seks', jadi bisa mungkin ini menjadi waktu yang tepat untuk mengatakan apa kamu inginkan.

Baca Juga: Bisa Diamati Langsung, Ini Ciri-Ciri Nyamuk Demam Berdarah yang Bahaya

4. Memanfaatkan momen

Pada saat bulan madu, kamu bisa memanfaatkan momen ini bersama pasangan tanpa memikirkan pekerjaan dan hal-hal di luar honeymoon.

“Spontanitasnya dapat membuat kedua orang merasa sebagai prioritas, dan mempercayai ritme kamu secara seksual satu sama lain,” kata Ramani.

Kamu juga dapat mengatur suasana saat kembali dari perjalanan.

"Ini juga dapat memfasilitasi sentuhan dan bentuk koneksi fisik lainnya bahkan saat kamu tidak sedang berbulan madu," imbuhnya.

Baca Juga: Rekomendasi Ayam Bakar Enak di Jakarta yang Wajib Dicoba

5. Tidak memaksakan diri untuk hubungan intim pada saat tertentu

Saat pasangan tidak mood, jangan memaksakan untuk hubungan intim."Seks seharunya tidak melibakan tekanan. Hal ini bisa menjadikan seks tidak nyaman," kata terapis seks Debra Laino, Doctor of Health Science.