Butuh Penghasilan Tambahan Saat Pandemi? Ikuti 4 Tips Pintar Atur Uang Ini

By Presi, Rabu, 1 September 2021 | 22:00 WIB
Ilustrasi Pintar Atur Uang untuk Tambah Penghasilan (istock)

NOVA.id - Ada banyak cara yang bisa kita lakukan agar kondisi ekonomi tetap baik, terutama di masa pandemi covid-19 ini.

Salah satu cara pintar atur uang yang bisa kita lakukan adalah berhemat.

Namun, jika pengeluaran sudah tidak bisa dikurangi lagi, maka sudah saatnya kita mulai mencari tahu cara menambah penghasilan.

Baca Juga: Tips Pintar Atur Uang agar Merdeka Finansial untuk Generasi Sandwich

Artinya, kita tidak hanya mengandalkan pemasukan dari satu sumber saja, misalnya gaji bulanan dari bekerja kantoran.

Ya, kita harus punya sumber penghasilan lain agar kondisi keuangan bisa semakin baik.

Nah, dikutip Kompas.com dari Cermati.com, berikut ini 4 cara menambah penghasilan yang bisa Sahabat NOVA lakukan.

Baca Juga: Pintar Atur Uang, Ini Tips Memilih Tas Branded Untuk Investasi Masa Depan