Jangan Gegabah! Perhatikan 5 Cara Ini Sebelum Investasi Properti

By Septirini Sekar Nusantari, Jumat, 10 September 2021 | 00:00 WIB
Jangan Gegabah! Perhatikan 5 Cara Ini Sebelum Investasi Properti (MicroStockHub)

Guna menghindari kesalahan estimasi, sebaiknya perhitungkan harga dan biaya properti yang ingin dibeli dalam jangka waktu satu atau dua tahun ke depan.

Dengan demikian kita lebih bisa memperkirakan dan mengurangi kekhawatiran soal harga yang mungkin turun.

3. Negosiasi dengan penjual

Seringkali investor pasrah atau menerima saja harga yang ditetapkan penjual.

Baca Juga: 3 Cara Investasi di Pasar Modal untuk Pemula, Bisa Kaya Sambil Rebahan

Padahal sebaiknya kita melakukan negosiasi.

Negosiasi dapat beragam bentuk, tidak selalu diskon atau hadiah langsung.

Misalnya kita membeli rumah seken dan ada genteng yang bocor. 

Baca Juga: Ini Cara Investasi yang Benar, Yuk Kenali Dulu Profil Risikomu!