3. Pemutih Klorin
Pemutih klorin dapat digunakan pada kain katun yang telah menguning karena masalah penyimpanan.
Selalu ikuti petunjuk produk dan jangan gunakan terlalu banyak pemutih.
Jika kita dapat mendeteksi bau klorin saat kita mengeluarkan cucian basah dari mesin cuci, kita menggunakan terlalu banyak pemutih.
Baca Juga: Pertimbangkan Sebelum Membeli, Pilih Setrika Biasa atau Setrika Uap?
Kurangi jumlah yang digunakan dan tambahkan bilasan kedua untuk menghilangkan sebanyak mungkin residu.Penyebab Pakaian Putih Menguning
Faktor lingkungan seperti nikotin dari asap rokok atau sisa masakan yang berminyak dapat menyebabkan kain menjadi kuning.
Bagian di ketiak menguning pada baju terjadi karena reaksi antara antiperspiran dan garam tubuh kita.
Baca Juga: Berhenti Jemur Pakaian di Dalam Ruangan, Dampaknya Bisa Bahaya!