Cara Menghilangkan Karang Gigi Secara Alami, Coba Pakai 2 Bahan Ini!

By Septirini Sekar Nusantari, Jumat, 15 Oktober 2021 | 17:14 WIB
Ilustrasi cara menghilangkan karang gigi secara alami (yoh4nn)

NOVA.id - Banyak orang menanyakan cara menghilangkan karang gigi secara alami di rumah.

Seseorang biasanya membersihkan karang gigi dengan scalling di dokter gigi. 

Padahal ada beberapa cara menghilangkan karang gigi yang alami.

Berikut penjelasannya. 

Baca Juga: Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Bopeng, Pilih Perawatan Klinik Ini!

1. Baking soda

Ternyata kita bisa menyikat gigi dengan tambahan baking soda atau soda kue.

Cara ini aman untuk menghilangkan plak.

Sahabat NOVA, soda kue mampu menghilangkan plak tanpa merusak enamel gigi.

Baca Juga: Bagaimana Cara Menghilangkan Komedo di Wajah yang Mudah dan Ampuh?