2. Rendam kaki dalam air garam
Air garam bisa jadi cara menghilangkan bau kaki ini.
Kita cukup menyiapkan air hangat dan melarutkan satu setengah cangkir garam.
Rendam kaki selama 10-20 menit, lalu keringkan.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Sakit Kepala Tanpa Obat, Banyak Minum Air!
3. Rendam dalam air cuka
Tidak hanya air garam, merendam kaki di air cuka bisa jadi cara menghilangkan bau kaki juga.
Kita perlu menambahkan air hangat secukupnya dan cuka putih.
Lalu rendam kaki 15-20 menit dan keringkan.
Bagi yang memiliki luka, tidak disarankan merendam kaki dengan cuka ini.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Panu dengan Ampuh, Ketahui Jenis Salep yang Tepat
4. Menggunakan antipersiprant
Cara menghilangkan bau kaki berikutnya dengan antiperspirant.
Bahan ini bisa mengurangi keringat di kaki.
Jika tidak ada antiperspirant kita bisa menggantinya dengan tepung maizena.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)