Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami dan Cepat, Pakai Masker Madu!

By Ratih, Rabu, 20 Oktober 2021 | 14:03 WIB
Cara menghilangkan jerawat secara alami dan cepat (istock)

Cara menghilangkan jerawat secara alami dan cepat adalah sebagai berikut:

-Campur semua bahan secara menyeluruh dalam mangkuk untuk mendapatkan konsistensi yang kental.

-Oleskan satu lapis campuran ini ke seluruh wajah hingga turun ke leher.

-Tunggu beberapa menit hingga mengering.

-Kemudian, aplikasikan lapisan kedua dan terus aplikasikan sampai menggunakan seluruh batch.

-Setelah selesai mengoleskan ke area jerawat yang terkena, tunggu sekitar sepuluh menit lalu bilas seluruh wajah dengan air hangat.

 

Baca Juga: 3 Cara Menghilangkan Pusing Karena Layar HP, Gampang Banget!

2. Masker madu dan lidah buaya

Bahan :

1 sendok makan penuh sari lidah buaya.

1 sendok makan madu.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Kutu di Rambut Anak dengan Minyak Essensial, Ini Langkahnya