NOVA.id - Cara menghilangkan bekas luka cacar air butuh waktu yang tidak sebentar dan biayanya cukup mahal.
Namun siapa sangka, beberapa bahan alami menghilangkan bekas luka ini bekerja secara efektif untuk memperbaiki kulit kita, lo.
Melansir Serambinews, berikut ini bahan-bahan alami untuk menghilangkan bekas luka karena cacar air:
Baca Juga: Bagaimana Cara Menghilangkan Ngantuk? Nggak Perlu Kopi, Ini Caranya!
1. Lemon
Lemon diyakini ampuh mencerahkan kulit sehingga bekas luka bisa tersamarkan.
Gunakan air perasan buah lemon untuk dioleskan pada area bekas luka secara rutin.
Hasil perawatan ini bisa terlihat dalam beberapa minggu pemakaian.
Baca Juga: Ampuh Jadi Cara Menghilangkan Warna Hitam di Bibir, Pakai Bahan Alami Ini