Coba 5 Cara Menghilangkan Biduran Selamanya, Alami Tanpa Obat

By Septirini Sekar Nusantari, Rabu, 10 November 2021 | 08:00 WIB
Ilustrasi biduran (monstArrr_)

2. Mandi dengan larutan penghilang gatal

Biduran bisa dihilangkan secara alami dengan mandi pakai produk khsus.

Bahan seperti oatmeal koloid atau soda kue dapat digunakan sebagai campuran air mandi.

Nah, sebelum menggunakannya untuk mandi kita harus memastikan atau mengujinya agar tidak muncul alergi.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Lemak di Perut Hanya dengan Madu dan Bawang Merah

3. Hindari produk yang mengiritasi kulit

Sahabat NOVA, kita mesti menghindari pemicu alergi dan hindari produk yang menyebabkan iritasi.

Perhatikan penggunaan beberapa jenis sabun yang bisa memicu gatal.

Nah, pastikan menggunakan sabunkhusu untuk kulit yang sensitif dengan memilih sabun yang bebas wewangian dan bahan kimia bahaya.

Cermati juga pemilihan pelembap dan lotion.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Gatal di Selangkangan, Coba Berendam Pakai Ini!