Perlu Waspada, Ini 5 Bahaya Kerokan yang Jarang Diketahui Orang

By Presi, Selasa, 9 November 2021 | 18:31 WIB
Ilustrasi bahaya kerokan (peoplesintegrativemedicine.com)

4. Mengakibatkan nyeri

Tidak semua orang bisa menahan rasa nyeri saat melakukan kerokan

Jika Sahabat NOVA tidak tahan dengan rasa sakit kerokan, lebih baik tidak memaksakan diri.

Baca Juga: Jangan Disepelekan, Ini 5 Bahaya Menahan BAB yang Harus Diwaspadai!

5. Tidak semua orang cocok dikerok

Tidak semua orang cocok dengan jenis terapi ini.

Pasalnya, kerokan berhubungan dengan pecahnya pembuluh darah kapiler.

Berikut ini beberapa kelompok orang yang sebaiknya tidak melakukan kerokan.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)