Cara Menghilangkan Noda Hitam di Perhiasan Hanya dengan Baking Soda

By Ratih, Selasa, 9 November 2021 | 18:01 WIB
Cara menghilangkan noda hitam di perhiasan dengan baking soda (Helin Loik-Tomson)

NOVA.id - Cara menghilangkan noda hitam di perhiasan tidak perlu mengeluarkan uang yang banyak.

Sahabat NOVA cukup memakai bahan dapur yang mudah ditemukan yaitu baking soda.

Baking soda akan mampu menghempas noda hitam pada perhiasan maupun karat yang ada.

Baca Juga: Wow, Ternyata Cuka Apel Bisa Jadi Cara Menghilangkan Beruntusan!

Perhiasan memang rentan mengalami perubahan warna jika sering digunakan dalam jangka waktu lama.

Banyak orang menggunakan berbagai perhiasan setiap hari tanpa melepasnya meskipun sedang tidur.

Mulai dari cincin, kalung, anting, gelang tangan, dan juga gelang kaki.

Baca Juga: Cara Menghilangkan Kutu Anjing di Rumah, Bersihkan Bagian Ini!