Inilah 4 Cara Mengobati Gejala Tipes, Ada Metode Rumahan dan Medis

By Presi, Rabu, 17 November 2021 | 15:33 WIB
Ilustrasi Cara Mengobati Gejala Tipes (Kompas.com)

Dikutip dari Kompas.com, berikut ini 4 cara mengobati gejala tipes.

1. Konsumsi obat antibiotik

Penyakit tipes bisa diobati dengan cara mengonsumsi obat antiobiotik yang sudah diresepkan dokter.

Nantinya, kita akan dimenjalani tes darah, feses, dan urine untuk pemeriksaan fisik.

Hasil dari tes tersebut akan menentukan jenis obat antibiotik yang cocok untuk kita.

Baca Juga: Waspada! Yuk Ketahui Ciri-Ciri Obat yang Layak dan Aman Dikonsumsi

Apabila tipes masih di tahap awal, kita akan diberi antiobiotik untuk 7-14 hari.

Pada umumnya, gejala tipes akan membaik setelah 2-3 hari kemudian.

Kita harus menghabiskan seluruh obat yang diresepkan meskipun badan sudah terasa lebih bugar.

Baca Juga: Sekilas Mirip, Ini Perbedaan Gejala Demam Berdarah Dengue dan Tifus