Tanpa Keramas, Ini 5 Cara Mengatasi Rambut Lepek dengan Cepat

By Presi, Sabtu, 11 Desember 2021 | 15:33 WIB
Ilustrasi Cara Mengatasi Rambut Lepek dengan Cepat ()

Dikutip dari Kompas.com, berikut ini cara mengatasi rambut lepek dengan cepat dan tanpa keramas.

1. Gunakan bedak tabur

Bedak tabur bisa menjadi solusi praktis untuk mengatasi rambut lepek dalam sekejap.

Kita cukup menaburkan bedak tersebut ke area rambut yang lepek.

Baca Juga: Gampang Banget, Cukup Lakukan Satu Hal Ini Rambut Lepek akan Teratasi!

2. Gunakan dry shampoo

Penggunaan dry shampoo juga bisa mengatasi rambut lepek dengan cepat.

Dengan menggunakan dry shampoo, kita tidak perlu keramas menggunakan air.

Namun, pastikan untuk memilih dry shampoo yang cocok dengan jenis rambut Sahabat NOVA, ya.

Baca Juga: 6 Cara Mengatasi Rambut Lepek dan Berminyak, Yuk Dicoba!