Kehidupan nyata itu sangat menantang.
Ketika ada tantangan dalam hidup, anggaplah sebagai kesempatan untuk bertumbuh bersama.
3. Selalu cari solusi dalam permasalahan
Selalu pertimbangkan bahwa ada 2 alternatif dalam tiap situasi.
Kita akan memperbaiki situasi tersebut, atau membuatnya semakin buruk.
4. Jangan membandingkan hubungan
Ingat bahwa apa yang terlihat di media sosial tidak selalu seperti kenyataannya.
Fokus pada hubungan sendiri, jangan bandingkan dan harapkan seperti orang lain.
5. Komunikasi yang baik
Pernikahan akan bertahan jika kita belajar untuk tumbuh bersama dan berkomunikasi yang baik dengan pasangan.
“Yang paling penting, setiap ada masalah, bukan bagaimana menutupinya, tapi bagaimana menyelesaikan setiap konflik dan berkompromi dengan pasangan agar masalah terselesaikan dengan baik,” pungkas Naomi Ernawati Lestari, M.Psi, Psi., psikolog klinis dari Light House.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)