Cara Menghilangkan Noda Minyak di Keramik Dapur Secara Alami

By Dok Grid, Jumat, 11 Oktober 2024 | 09:01 WIB
Membersihkan dapur (Rawpixel)

Diamkan selama sekitar 15 menit.

Pada titik ini, seharusnya tepung sudah menyerap minyak.

3.Bersihkan keramik dapur

Setelah itu, gunakan koran atau handuk kertas untuk menyeka tepung dari keramik.

Jika noda belum hilang, ulangi langkah-langkah di atas.

Kemudian, bersihkan keramik dengan kain dan sedikit air.

Untuk area yang susah dijangkau, bersihkan dengan sikat gigi dan soda bikarbonat yang ditambah dengan sedikit air untuk menghilangkan noda yang tertinggal pada grouting.

Jangan sikat terlalu keras. Lebih baik gunakan tekanan ringan dan gerakan melingkar agar proses pembersihan bisa lebih mudah.

Nah, itulah cara menghilangkan noda minyak di keramik dapur dengan mudah, mau coba? (*)