Feni Rose meminta agar warganet tidak terlalu mengurusi fisik artis yang tak selalu sempurna.
Pasalnya hal tersebut hanya membuat orang lain merasa rendah diri.
Jika sudah begitu, akan ada efek lebih serius pada kesehatan mental mereka.
"Astaga, udahlah nggak usah ngomentarin fisik."
"Takutnya jadi insecure nih kan," tambah Feni Rose.
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)