Sempat Disebut Tak Berikan Restu, Ini Kata Verrell Bramasta Setelah Venna Melinda dan Ferry Irawan Resmi Menikah

By Presi, Senin, 7 Maret 2022 | 18:04 WIB
Pernikahan Venna Melinda dan Ferry Irawan, Senin (07/03). (Foto: Robinson Gamar/NOVA)

"Mudah-mudahan pengajian ini membuka kesehatan untuk kita semuua, kemudian Verrell hatinya bisa disentuh sama Allah untuk bisa dekat sama Abi," kata Vena dikutip dari Youtube Indosiar, Minggu (06/03).

Baca Juga: SAH! Venna Melinda dan Ferry Irawan Resmi Menjadi Suami Istri

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)