3. Penuh semangat dan mandiri
Mereka juga orang yang punya semangat yang tinggi dan tahu cara menjalani hidup.
Selain itu, mereka juga suka bertemu orang baru dan berusaha mengenal lebih dalam.
Mereka ingin terus membuat kenangan terbaik dan menikmati setiap saat dalam hidup.
4. Menyukai lingkungan yang tenang
Walaupun mereka orang yang ramah dan bersemangat, mereka lebih memilih lingkungan yang tenang atau damai.
Alih-alih tinggal di kota, mereka akan lebih memilih tempat yang tenang.
Baca Juga: Sudah Tahu Belum? Inilah Kepribadian Anak Sulung, Tengah, Bungsu, dan Tunggal
Mereka juga tidak suka bergaul dengan orang-orang yang keras dan haus popularitas.
Kalau disuruh memilih, mereka lebih senangg membaca buku yang bagus dan menyeruput kopi panas daripada pergi ke pesta.
Keheningan dan kedamaian adalah dua hal yang sangat mereka sukai.
Sehingga tidak heran mereka mengagumi keindahan pegunungan, sungai, dan tumbuh-tumbuhan yang indah.