Tapi kini, kita sudah bisa mengirim file ukuran besar sampai 2 GB lewat ruang obrolan individu maupun grup.
3. Reaksi
Fitur baru WhatsApp berikutnya adalah Reactions atau reaksi emoji.
Ada enam emoji yang bisa digunakan pengguna sebagai reaksi dari pesan yang diterima, yaitu acungan jempol, hati, tertawa terbahak-bahak, kaget, serta sedih.
Selain itu, ada pula reaksi yang kerap diartikan sebagai ucapan terima kasih atau tos.
WhatsApp mengatakan, ketiga fitur tersebut tengah diluncurkan secara bertahap kepada semua pengguna.
Sehingga, belum semua pengguna bisa menemukan pembaruan fitur baru ini.
Baca Juga: Sering Tak Disadari, Ternyata Ini Tanda Akun WhatsApp Telah Disadap
Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.
Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)