Ini Gejala Hepatitis Akut Misterius pada Anak, Sudah Ada 15 Kasus di Indonesia

By Presi, Selasa, 10 Mei 2022 | 18:29 WIB
Gejala Hepatitis Akut Misterius pada Anak (Kong Ding Chek)

Hal ini disampaikan oleh Juru Bicara Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi.

Dilansir dari Kompas.com, berikut ini sejumlah gejala yang muncul pada kasus hepatitis akut misterius pada anak.

Apabila anak mengalami gejala tersebut, kita perlu segera membawanya ke fasilitas kesehatan terdekat.

Adapun cara mencegah hepatitis akut misterius adalah sebagai berikut.

 Baca Juga: Orang Tua Waspada! Ini 12 Gejala Hepatitis Akut Misterius pada Anak

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)