Perhatikan! Ini Ciri-Ciri Hewan Kurban Terkena PMK dan Obatnya

By Alsabrina, Senin, 20 Juni 2022 | 18:37 WIB
(Ilustrasi) Ciri-ciri hewan kurban terkena penyakit mulut dan kuku, salah satunya mengeluarkan banyak liur. (dok. freepik.com)

"Gejalanya bisa bervariasi, kalau kambing, domba, dan kerbau tidak terlalu parah, sedangkan sapi termasuk parah," katanya.

Meskipun gejala PMK tampak cukup parah, tetapi Tikno mengatakan bahwa ternak seperti sapi asal Asia dinilai relatif lebih tahan dan kuat melawan wabah PMK.

Khususnya bila dibandingkan sapi impor seperti limosin dan simental.

Wabah PMK yang menjangkit ternak, khususnya ternak kurban Idul Adha, dikatakan Tikno memang tidak ada obatnya. Biasanya ternak akan sembuh sendiri, tergantung tingkat keparahannya.

Dapatkan pembahasan yang lebih lengkap dan mendalam di Tabloid NOVA.

Yuk, langsung langganan bebas repot di Grid Store.(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Ciri-ciri Hewan Kurban Terjangkit PMK, Demam Hingga Kuku Lepas